Pemkot Bandung Bakal Tertibkan Kawasan Alun-alun

Avatar photo

- Jurnalis

Selasa, 28 Mei 2024 - 13:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung terus berupaya memberikan kenyamanan bagi masyarakat dan wisatawan. Salah satunya dengan meningkatkan ketertiban, keindahan, dan kebersihan kawasan Alun-alun Kota Bandung.

Hal itu ditegaskan Pj Wali Kota Bandung Bambang Tirtoyuliono saat rapat koordinasi via Zoom Meeting, Minggu (26/5/2024).

Menurutnya, Satpol PP, Dinas Sosial, Dinas Perhubungan, dan polisi harus terus berkoordinasi untuk menjadikan kawasan Alun-alun lebih tertib. 

“Ciptakan kenyamanan untuk pengunjung. Apa saja nilai jual yang ada di sana, daya gunakan menjadi sebuah daya tarik orang untuk berkunjung,” katanya.

Baca Juga :  Pemkab Bandung Barat: Penanganan Sampah di Sungai Citarum Butuh Kolaborasi Seluruh Pihak

Ia pun menyinggung soal Museum Penjara Banceuy dan Patung Bung Karno untuk lebih menarik perhatian pengunjung. 

“Coba dikasih tanda, penerangan. Itu salah satu icon yang ada di Bandung, punya nilai sejarah juga. Kita lestarikam menjadi daya tarik untuk dikunjungi,” ucapnya.

Selain itu, ia pun berharap para cosplay hantu di seputaran Alun-alun lebih tertib dan rapi. 

Baca Juga :  KPU Kota Bandung Mulai Gelar Rekapitulasi Perolehan Suara Pilkada Serentak 2024

Menanggapi hal tersebut, Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota Bandung Arief Syaifudin mengungkapkan, komunitas yang hadir dalam cosplay di kawasan itu telah diberikan ruang agar tertata dengan baik. 

“Kita sudah berkomunikasi dengan pihak tersebut. Kita bahas beberapa kaitan dengan tugas dan aturan cosplay. Seluruhnya itu ada 45 orang, dibagi 3 lokasi. Disepakati juga oleh mereka itu untuk menjaga jarak dan kostumnya untuk diperbaiki lagi agar tidak asal-asalan,” ujarnya. 

Follow WhatsApp Channel klopakindonesia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Satpol PP Kota Bandung Kembali Tertibkan Bangunan Liar di Jalan Ibrahim Adjie
Polrestabes Bandung Pastikan Flyover Mochtar Kusumaatmadja Dibuka Saat Tahun Baru dengan Pengamanan Ketat
DLH Kota Bandung Siapkan 427 Petugas dan Puluhan Armada untuk Atasi Sampah Nataru
Pj Sekda Kota Bandung: Deteksi Dini Kunci Cegah Potensi Konflik Sosial
Satpol PP Kota Bandung Bongkar Reklame Ilegal di Jalan Braga
Siaga Natal dan Tahun Baru, Diskar PB Bandung Antisipasi Bencana
Pemkot Bandung Optimis Kawasan Bawah Flyover Mochtar Kusumaatmadja Tertata
Lomba Kereta Peti Sabun Didorong Masuk Kalender Kharisma Event Nasional
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 20 Desember 2024 - 08:41 WIB

Satpol PP Kota Bandung Kembali Tertibkan Bangunan Liar di Jalan Ibrahim Adjie

Jumat, 20 Desember 2024 - 08:39 WIB

Polrestabes Bandung Pastikan Flyover Mochtar Kusumaatmadja Dibuka Saat Tahun Baru dengan Pengamanan Ketat

Kamis, 19 Desember 2024 - 18:24 WIB

DLH Kota Bandung Siapkan 427 Petugas dan Puluhan Armada untuk Atasi Sampah Nataru

Kamis, 19 Desember 2024 - 18:22 WIB

Pj Sekda Kota Bandung: Deteksi Dini Kunci Cegah Potensi Konflik Sosial

Rabu, 18 Desember 2024 - 07:30 WIB

Satpol PP Kota Bandung Bongkar Reklame Ilegal di Jalan Braga

Berita Terbaru

PERTANIAN

Budidaya Kangkung

Sabtu, 21 Des 2024 - 08:39 WIB