Jabar Tuan Rumah Piala Presiden Dibuka Presiden Joko Widodo di Stadion si Jalak Harupat

Avatar photo

- Jurnalis

Jumat, 19 Juli 2024 - 21:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jawa Barat akan menjadi tuan rumah turnamen Piala Presiden 2024 yang akan dibuka Presiden Joko Widodo di Stadion si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Jumat (19/7/2024). 

Setelah pembukaan, Penjabat Gubernur Jabar Bey Machmudin akan menemani Presiden Joko Widodo menyaksikan laga perdana antara Persib Bandung melawan PSM Makassar. 

Piala Presiden 2024 merupakan pelaksanaan keenam sejak pertama digelar pada 2015. Piala Presiden merupakan turnamen pra event Liga 1  2024/2025 bergulir. 

Baca Juga :  Mentan Masifkan Pompanisasi Hadapi Kekeringan Panjang

Piala Presiden 2024 akan diikuti delapan klub peserta Liga 1. Persib Bandung mencetak sejarah dengan menjuarai Piala Presiden edisi perdana. Sementara Arema FC mencatatkan namanya sebagai klub paling sering juara Piala Presiden yakni tiga kali. 

Ketua Umum PSSI Erick Thohir memastikan Presiden Joko Widodo akan hadir membuka turnamen.

“Pembukaan di Bandung, Jawa Barat, pada tanggal 19 Juli 2024. Insyaallah Bapak Presiden akan hadir dan mudah-mudahan ini juga memperbaiki animo masyarakat yang sekarang menunggu ada perbaikan di liga,” ujarnya dilansir pssi.org. 

Baca Juga :  LANTIK PETUGAS LAPANGAN: DADI DORONG UNTUK SUKSESKAN QUICK WINS

Sementara itu, Ketua Steering Committee Piala Presiden 2024 Maruarar Sirait mengatakan, dirinya sudah melaporkan roadmap Piala Presiden 2024 kepada Presiden Joko Widodo. 

Koordinasi pengamanan dengan seluruh stakeholders terkait telah dilakukan. Khususnya perihal keamanan dari TNI dan Polri, Maruarar telah menemui Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto dan Kapolri Listyo Sigit Prabowo. 

Follow WhatsApp Channel klopakindonesia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kasus Jambi “Potret Kelam Pendidikan Bangsa Ini”
Perjuangan Kader KB Menembus Medan Berat Demi Gizi Anak Desa Ciguha
Jadwal Resmi TKA SD–SMP 2026: April, Bukan Syarat Kelulusan
Pegadaian Kanwil X Jawa Barat Dukung Tren Loud Budgeting, Generasi Muda Berani Berhemat demi Masa Depan
Mendikdasmen Abdul Mu’ti: Pendidikan Bermutu Harus Libatkan Sekolah, Keluarga, Masyarakat, dan Media
Turunkan Stunting di Sukabumi, Kemendukbangga Lakukan Bedah Rumah dan Intervensi Gizi
Festival Tring! Pegadaian Cirebon Dorong Gaya Hidup Sehat dan Investasi Emas Digital
Ratusan Kader TPK Sukabumi Teguhkan Komitmen Dukung Program Makan Bergizi Gratis MBG 3B

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:44 WIB

Kasus Jambi “Potret Kelam Pendidikan Bangsa Ini”

Jumat, 16 Januari 2026 - 13:33 WIB

Perjuangan Kader KB Menembus Medan Berat Demi Gizi Anak Desa Ciguha

Kamis, 15 Januari 2026 - 17:05 WIB

Jadwal Resmi TKA SD–SMP 2026: April, Bukan Syarat Kelulusan

Rabu, 14 Januari 2026 - 12:18 WIB

Pegadaian Kanwil X Jawa Barat Dukung Tren Loud Budgeting, Generasi Muda Berani Berhemat demi Masa Depan

Selasa, 13 Januari 2026 - 18:53 WIB

Mendikdasmen Abdul Mu’ti: Pendidikan Bermutu Harus Libatkan Sekolah, Keluarga, Masyarakat, dan Media

Berita Terbaru

NEWS

Kasus Jambi “Potret Kelam Pendidikan Bangsa Ini”

Jumat, 16 Jan 2026 - 17:44 WIB