Lestarikan Permainan Tradisional, Yuk Main di Kaulinan Bah Gembol

Avatar photo

- Jurnalis

Sabtu, 31 Agustus 2024 - 06:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Moderniasasi yang merambah ke segala aspek telah sediki demi sedikit melupakan sebagian dari kekayaan budaya tradisional. Salah satu yang turut tergerus kemajuan zaman tersebut adalah permainan tradisional Indonesia.

Di Kota Bandung, masih ada sejumlah komunitas yang melestarikan permainan tradisional. Hal itu karena permainan tradisional memiliki karakter dan filosofi yang mendalam.

Baca Juga :  Cari Kampung KB Terbaik untuk Maju ke Tingkat Nasional, BKKBN Jabar Interview 23 Kabupaten/ Kota

Terdapat beberapa karakteristik permainal tradisonal, di antaranya:
1. Menggunakan atau memanfaatkan alat atau fasilitas dilingkungan kita tanpa harus membelinya.

2. Permainan tradisional melibatkan pemain yang relatif banyak (bersosialisasi)


3. Permainan tradisional memiliki nilai-nilai luhur dan pesan-pesan moral tertentu.

Adapun hasil yang diharapkan dari Permainan ini antara lain ;
1. Efektivitas tim
2. Komunikasi efektif
3. Kreativitas
4. Percaya diri
5. Pemecahan masalah
6. Perencanaan
7. Fokus

Baca Juga :  UNESCO-RI Berkomitmen Pertahankan Kelestarian Subak sebagai Warisan Budaya Dunia

Untuk itu bagi yang sedang merancang acara baik itu acara kantor, sekolah ataupun keluarga dan ingin memberikan kesan yang bermanfaat dengan menghadirkan Kaulinan Tradisional bisa menggunakan Jasa Kaulinan Bah Gembol bisa langsung cek akun instagramnya @kaulinanbahgembol.

Follow WhatsApp Channel klopakindonesia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Harga Ayam Potong Anjlok, Bagaimana Langkah Pemerintah
Tingginya Animo Masyarakat Berinvestasi Emas, Pegadaian Jawa Barat Fasilitasi dengan Bazar Emas
Penjelasan Gedung Putih soal AS Kenakan Tarif Impor 245% untuk China
Pra Event bank bjb Bandoeng10K Sukses Digelar, Bukti Revitalisasi Identitas Kota Bandung Melalui Semangat Lari dan Kolaborasi
RUPST bank bjb Sepakat Tebar Dividen 65,50 Persen dari Laba Bersih 2024
Aksi Massa di Kantor Kemendes Tolak PHK Pendamping Desa
Dorong Kemampuan Berpikir Kritis Anak Usia Dini, Kemendikdasmen Gelar Program Aksi Ilmuan Cilik
Harvard Tolak Tuntutan Donald Trump, Dana Hibah Sebesar 2,2 Milyar Dollar Dibekukan
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 20:47 WIB

Harga Ayam Potong Anjlok, Bagaimana Langkah Pemerintah

Kamis, 17 April 2025 - 15:05 WIB

Tingginya Animo Masyarakat Berinvestasi Emas, Pegadaian Jawa Barat Fasilitasi dengan Bazar Emas

Kamis, 17 April 2025 - 11:27 WIB

Penjelasan Gedung Putih soal AS Kenakan Tarif Impor 245% untuk China

Rabu, 16 April 2025 - 21:38 WIB

Pra Event bank bjb Bandoeng10K Sukses Digelar, Bukti Revitalisasi Identitas Kota Bandung Melalui Semangat Lari dan Kolaborasi

Rabu, 16 April 2025 - 18:51 WIB

Aksi Massa di Kantor Kemendes Tolak PHK Pendamping Desa

Berita Terbaru

NEWS

Harga Ayam Potong Anjlok, Bagaimana Langkah Pemerintah

Kamis, 17 Apr 2025 - 20:47 WIB

SERBA SERBI

Daun Singkong, Kandungan Gizi, Manfaat Serta Efek Sampingnya

Kamis, 17 Apr 2025 - 19:57 WIB

Internasional

Penjelasan Gedung Putih soal AS Kenakan Tarif Impor 245% untuk China

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:27 WIB