Bakti Sosial BKKBN Dan DPD IPKB jawa Barat di Posko Gempa Kertasari Kabupaten Bandung

Avatar photo

- Jurnalis

Jumat, 27 September 2024 - 18:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KlopakIndonesia – berusaha membersamai keluarga Jawa Barat dalam segala kondisi, Kepala Perwakilan BKKBN Jawa Barat bersama DPD IPeKB Jawa Barat turun langsung untuk memberikan bantuan sebanyak 350 paket bahan makanan, kebutuhan sanitasi dasar serta donasi kepada korban terdampak gempa 18 September 2024 lalu. Berlokasi di Posko BPBD Kecamatan Kertasari, Kabupaten Bandung, bantuan tersebut diterima oleh Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah, Drs.H. Uka Suska Puji Utama, M.Si. (27/9).

Baca Juga :  PembaTIK dan Kihajar STEM 2024: Bentuk Inovasi Pembelajaran Digital Sebagai Wujud Implementasi Kurikulum Merdeka

“Sebanyak 11.000 KK, 91 sekolah terdampak, dan sebanyak 2000 jiwa mengungsi ke lokasi ini. Insya allah, dukungan BKKBN Jawa Barat dapat memotivasi dan pastinya memberikan manfaat bagi penerimanya,”ujar Uka.

Baca Juga :  DEBAT CAGUB-CAWAGUB JABAR BAKAL DIGELAR 3 KALI DENGAN TEMPAT BERBEDA

Turut mendampingi kegiatan, Sekretaris DPD IPeKB Jawa Barat, Zainal Arifin, Kepala Dinas P2KBP3A Kabupaten Bandung, H. M. Haerun S.H., M.H. dan Sekretaris Badan Penanggulangan Bencana Daerah, Hendra Hidayat S.Sos, M.Si, beserta jajaran.

Follow WhatsApp Channel klopakindonesia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Jadwal Resmi TKA SD–SMP 2026: April, Bukan Syarat Kelulusan
Pegadaian Kanwil X Jawa Barat Dukung Tren Loud Budgeting, Generasi Muda Berani Berhemat demi Masa Depan
Mendikdasmen Abdul Mu’ti: Pendidikan Bermutu Harus Libatkan Sekolah, Keluarga, Masyarakat, dan Media
Turunkan Stunting di Sukabumi, Kemendukbangga Lakukan Bedah Rumah dan Intervensi Gizi
Festival Tring! Pegadaian Cirebon Dorong Gaya Hidup Sehat dan Investasi Emas Digital
Ratusan Kader TPK Sukabumi Teguhkan Komitmen Dukung Program Makan Bergizi Gratis MBG 3B
Waspada Penipuan Mengatasnamakan Kemendikdasmen
Transformasi Digital: Pegadaian Kanwil X Jawa Barat Luncurkan Aplikasi ‘Tring!’ di Tasikmalaya, Mudahkan Investasi Emas dalam Genggaman

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 17:05 WIB

Jadwal Resmi TKA SD–SMP 2026: April, Bukan Syarat Kelulusan

Rabu, 14 Januari 2026 - 12:18 WIB

Pegadaian Kanwil X Jawa Barat Dukung Tren Loud Budgeting, Generasi Muda Berani Berhemat demi Masa Depan

Selasa, 13 Januari 2026 - 18:53 WIB

Mendikdasmen Abdul Mu’ti: Pendidikan Bermutu Harus Libatkan Sekolah, Keluarga, Masyarakat, dan Media

Selasa, 13 Januari 2026 - 14:53 WIB

Turunkan Stunting di Sukabumi, Kemendukbangga Lakukan Bedah Rumah dan Intervensi Gizi

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:08 WIB

Festival Tring! Pegadaian Cirebon Dorong Gaya Hidup Sehat dan Investasi Emas Digital

Berita Terbaru