Pemberdayaan Masyarakat Peduli Stunting bersama Ruang Riung Ceria Di Desa Rancaekek Wetan

Avatar photo

- Jurnalis

Sabtu, 28 Oktober 2023 - 14:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KlopakIndonesia – Menurunkan prevalensi stunting di Indonesia membutuhkan kolaborasi lintas sektor salah satunya unsur masyarakat. Pada hari Jumat 27 Oktober 2023 tim Direktorat Bina Keluarga Balita dan Anak BKKBN diwakili oleh dr Putri Maulidiana Sari.,MA dengan PO Bidang Program dan Kegiatan Sekretariat Stunting BKKBN Dr.dr.Lucy Widasari.,MSi berkoordinasi dengan pimpinan dan jajaran Ruang Riung Ceria dr Ilsa Nelwan.,MPH, Ibu Ramalis Dan dr. Puti Marzoeki, MPH di Desa Rancaekek Wetan Kecamatan Rancaekek dalam program Bina Keluarga Balita (BKB) yang diinisiasi oleh sektor masyarakat.

Baca Juga :  Gerakan Tanam Padi di Parung Panjang, Langkah Nyata Pemdakab Bogor Tekan Inflasi

Melalui wadah Ruang Riung Ceria, warga Desa Rancaekek Wetan Kecamatan Rancaekek bergotong royong terlibat dalam pencegahan stunting dan pengasuhan di 1000 HPK yang dilakukan secara rutin hari Senin sd. Sabtu.
Kegiatan yang dilakukan meliputi pendidikan pengasuhan Ibu Hamil dan anak balita, Konseling Kesehatan, pemantauan pertumbuhan dan perkembangan balita, memasak dan makan bersama, berkebun, berternak Ikan mas dan telur puyuh, pengolahan sampah rumah tangga menjadi pupuk organik (lodong sesa dapur/loseda) dan lainnya.

Baca Juga :  Anak Terlindungi, Indonesia Maju

Ruang Riung Ceria merupakan sebuah komunitas penggiat pendidikan kesehatan yang merupakan Hasil kolaborasi antara Pilar Tunas Nusa Lestari bersama dengan Heights and Minds, Pemerintah Daerah Dan warga Rancaekek Wetan Kabupaten Bandung.

Warga Rancaekek Wetan telah membuktikan dengan niat tulus dan ikhlas serta gotong royong lintas sektor mampu membuat perubahan perilaku positif dalam upaya pencegahan Dan penanganan stunting di Kab. Bandung.

Follow WhatsApp Channel klopakindonesia.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kontribusi Pada Ketahanan Kesehatan Global : Bio Farma Sediakan 271,600 Vial Vaksin bOPV untuk Myanmar
Mentan Amran dan Panglima TNI Perkuat Kolaborasi Wujudkan Swasembada Pangan
Sekda Herman Suryatman Dorong BPR Daerah Cepat Lakukan Perubahan
Mendikdasmen Ajak Insan Pendidikan Kemendikdasmen Wujudkan Rumah Pendidikan dan Layanan Publik RAMAH
10 Jenis Ikan Air Tawar Paling Banyak di Budidayakan
Dukung Kementan, Polri Siapkan Pilot Project Peningkatan Produksi Jagung Nasional
Satpol PP Kota Bandung Kembali Tertibkan Bangunan Liar di Jalan Ibrahim Adjie
Polrestabes Bandung Pastikan Flyover Mochtar Kusumaatmadja Dibuka Saat Tahun Baru dengan Pengamanan Ketat
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 21 Desember 2024 - 13:05 WIB

Kontribusi Pada Ketahanan Kesehatan Global : Bio Farma Sediakan 271,600 Vial Vaksin bOPV untuk Myanmar

Jumat, 20 Desember 2024 - 23:11 WIB

Mentan Amran dan Panglima TNI Perkuat Kolaborasi Wujudkan Swasembada Pangan

Jumat, 20 Desember 2024 - 23:03 WIB

Sekda Herman Suryatman Dorong BPR Daerah Cepat Lakukan Perubahan

Jumat, 20 Desember 2024 - 11:13 WIB

Mendikdasmen Ajak Insan Pendidikan Kemendikdasmen Wujudkan Rumah Pendidikan dan Layanan Publik RAMAH

Jumat, 20 Desember 2024 - 08:46 WIB

Dukung Kementan, Polri Siapkan Pilot Project Peningkatan Produksi Jagung Nasional

Berita Terbaru

PERTANIAN

Budidaya Kangkung

Sabtu, 21 Des 2024 - 08:39 WIB